Latest Updates

Jalan-jalan dan Berpose di Kandang Kuda

Wisata, Jalan-jalan- Berkunjung ke Candi Pawon yang terletak di Borobudur, Magelang sungguh mengasyikkan sekali kawan.


  Dalam sebuah kesempatan kecil, kami kawan-kawan serombongan menikmati indahnya Candi kecil nan unik dan bersejarah ini, ya Candi Pawon. Di sana kita tidak cuman liat-liat candi saja, kita belajar tentang sejarah Candi Pawon.

  Oh iya, di samping candi pawon ada kandang kuda. Ha ini dia, kami berpose dan menilik sebuah kandang kuda yang ada di dekat Candi Pawon. Nice kan.



Contributed by : Koko & Octha

Tips Mencari Penginapan Murah

Tips Mencari Penginapan Murah
Tips Mencari Penginapan Murah

Hai kawan-kawan d'Lensa, kali ini kita mau bagi-bagi info terkait ''Tips Mencari Penginapan Murah'', nah bentar lagi kita akan sebutin, apa saja sih tipsnya;


Pada dasarnya, mencari info penginapan ketika mau berlibur itu sangat mudah, tapi barangkali kamu akan menemukan kendala terkait informasi yang kurang atau terkait penginapan yang sudah di Booking membuat kamu kesal, resepnyaapa aja :

1. Pastikan kamu tahu beberapa informasi penginapan di sebuah tempat tujuan wisata yang akan dituju, penginapanya dimana saja sih ?

2. Kalau mau pesan penginapan di waktu hari libur atau akan ada perayaan, pastikan kamu booking penginapan yang paling murah sebelum di booking orang lain.

3. Lakukan Negosiasi kalau perlu, jika kamu rasa harganya tidak sesuai dengan yang kamu harapkan.

4. Carilah homestay, karena penginapan model ini cukup pas dengan kantong biayanya.


Nah, itu dia sekilas tips yang bisa kami share buat kawan-kawan, mudah-mudahan bermanfaat.




posted by : Admin

Menikmati Tarian Aceh di Borobudur

Wisata, Budaya - Akhir Desember 2013, kami kawan-kawan dari Relawan dari Indonesia International Workcamp ( IIWC ) dan Borobudur Young Guardian ( YGC ) punya acara pementasan beberapa tarian di Lapangan Lumbini Borobudur.


   Menikmati jalanya event, kami menampilkan sebuah performance art berupa Tarian Truntung, yang diajarkan oleh KSBI.

  Tak itu juga, kami menikmati pementasan tarian aceh yang diperankan oleh anak-anak sekolah dari sekitar Borobudur. Nice banget pokoknya,..




Contributed by : anak2 YGC





Definisi Wisata Pertanian Menurut kawan d'Lensa


Definisi Wisata Pertanian Menurut kawan d'Lensa

Wisata Pertanian - Halo kawan-kawan sobat
d'Lensa, apa kabar hari ini ? pastinya nice kan. Nah, kali ini kita akan mencoba menilik dengan sudut pandang yang berbeda tentang arti dari sebuah wisata.

  Menurutmu wisata itu apa sih ? kalu misal pemandangan seperti di samping, kira-kira bisa gak dijadikan sebagai ikon wisata ? tentunya bisa.

  Kalau kamu merasakan terhibur dengan sesuatu ketika berkunjung di suatu tempat, nah itu dia yang dinamakan wisata.
  Apa sih kerenya wisata pertanian dengan wisata yang lain-lain ? wisata pertanian adalah segala hal yang ada di dunia pertanian, seperti sawah, padi, petani, cangkul, tanaman, dan hal-hal lain yang bisa menjadi hiburan bagi yang menikmati, itu dia wisata pertanian.



posted by : Admin
Kontributed by : Octha

Lampion Waisak Borobudur 2013


Nah, ini dia kawan Lampion Waisak yang bakalan akan kamu rasakan lewat pandangan panca indra indahmu. Ambil kesempatanmu buat mengikuti acara penerbangan Lampion di Malam pelepasan Lampion Candi Borobudur yang akan dapat anda saksikan pada malam hari,  tanggal 25 mei 2013.

  Penerbangan Lampion di Candi Borobudur yang berjumlah seribu lebih akan nampak seru dan ramai, dan tentunya akan berjalan dengan sangat meriah. Dan suasana malam akan terasa berubah bersinar terang kemerah-merahan.

  Nah, pengen ikut nerbangin lampion, hubungi aja panitia dari Walubi...



fto by : coretanromi.blogspot.com
kirim info / artikel kamu di : lensapelancong@gmail.com
kami edit dan kami muat, dan jadilah member d'Lensa
follow : @lensapelancong

Daftar Restoran / RM di Batang dan Nomor Teleponnya

Daftar Restoran / RM di Batang dan Nomor Teleponnya

Daftar Restoran / RM di Batang dan Nomor Teleponnya



Dink-Donk, Simpang 3 karanganyar, Batang 081575532274

Suka Sari, Jl. Tentara Pelajar 19, Batang 0285-391587


Cafe Puja Sera, Sigandu, Batang 081575363946

Cafe Putri Laut, Sigandu, Batang 08122717730

Sedap Rasa, Jl. Dr. Wahidin Batang 0285-7907960

Indoensia, Jl. Raya Sambong, Batang 0285-7933141

Murah Meriah, Jl. Jend. Sudirman 17, Batang 0285-391069

Paritama, Jl. Pemuda, Kadilangu, Batang 0811542054544

Ayu Cafe, Jl. Pemuda, Kadilangu, Batang 08156253745

Sri Rama Cafe, Jl. Letjend. Suparno 80 A., Batang 0285-7916705

Taransito Cafe, Jl. Yos Sudarso 50, Batang 0285-392760

Jamila, Ds. Sengon Subah, Batang 0285-666611

Aldila, Simbang, Desa Tulis, Batang 081326756300

Muna Cafe, Sidomulyo Bandar, Batng 081548114665




Source of Central Java Tourism Book Guide

Dataran Tinggi Dieng Wonosobo

Dataran Tinggi Dieng Wonosobo

Dieng adalah sebuah kawasan dataran tinggi yang terletak di Jawa Tengah, secara persisnya dataran tinggi Dieng masuk di wilayah Kabupaten Banjarnegara dan Kabupaten Wonosobo. Masyarakat umumnya menyebut Dieng atau Dataran Tinggi Dieng. Letaknya pun sangat unik, yakni di sebelah barat Gunung Sumbing dan Sindoro.

  Secara Administrasinya nih, Dieng berada di desa Dieng Kulon, Kecamatan Batur, Kabupaten Banjarnegara dan Dieng Wetan, Kecamatan Kejajar, Kabupaten Wonsobo. Walaupun keduanya adalah daerah terpencil tapi keren banget pesonanya.

  Nah, Bicara soal Dieng kawan, cukup banyak sekali potensi wisata yang dapat kita kunjungi, mulai dari wisata kawah, wisata Telaga, Wisata Candi, Wisata Goa, Wisata Budaya, wisata Pertanian dan masih banyak lagi lainya.

  Yuk mari kita simak wisatanya apa saja :

# Wisata Telaga
Disana ada Telaga warna yang bisa berwarna-warni, Telaga Pengilon dan Telaga Merdada

# Wisata Kawah
Ada banyak Kawah disana, mulai dari kawah Sikidang, Sileri, Sinila dan Candradimuka

# Wisata Candi
Ada 9 kompleks Candi disana, antara lain Candi Gatotkaca, Candi Bima, Candi Arjuna, Candi Semar, Candi Srikandi, Candi Sembadra, Candi Setyaki, Candi Gangsiran Aswatama dan Candi Dwarawati.

# Wisata Gua 
Ada Gua Semar, Gua Jaran, Gua dan Gua Sumur

# Wisata Teater untuk Melihat Film tentang Dieng

# Wisata Museum Dieng kaliasa

# Dan wisata pertanian

Nah, itu dia sekilas tantang Dieng dan wisatanya, mau lebih tahu ? Main aja kesana..




posted by : Admin
fto by : rovicky.wordpress.com

Daftar Restoran / Rumah Makan di Pemalang

Daftar Restoran / Rumah Makan di Pemalang

Daftar Restoran / Rumah Makan di Pemalang



Pringjajar, Jl. Raya Pemalang-Pekalongan km. 15 Telp. 0283-577500

Widuri, RT 03/09

Bu Um, Jl. Jend. Sudirman ( Pasar Pagi )

Saiyo, Jl. Jend. Sudirman Pemalang

Machard, Jl. Jenderal Sudirman Timur

Sibeng, Terminal Bus Pemalang

Luas Indah, Jl. Jurusan Pemalang-Tegal

Java, Jl. A. Yani Utara, Kenondalem, Pemalang

Mbok Berek, Rt 04/V Kel. Pelutan, Pemalang

Segoro, RT. 04/ V Kel. Pelutan, Pemalang

Sari Nikmat, Jl. Raya Comal Pemalang

Utomo, Ds. Ujunggede RT. 07 / 01, Pemalang

Nasi Sambel, Ds. Jatirejo Rt. 03/04, Ampelgading

Atria, Jl. Dr. Wahidin Sudirohusodo, Pemalang

Kurdi, Jl. Raya Comal, Pemalang

Jambe Kembar, Ds. Benter, Belik, Kec. Belik, Pemalang

Sakurata, Jl. Samosir Barat II/134 Bojongbata

Citra Gading, Jl. Raya Ujunggede, Ampelgading

Kepiting Pak Kardi, Ds. Rowosari RT.01/05 Ulujami






Source of Central Java Tourism Book Guide



Aksobya, Seniman Sekaligus Pembuat Kerajinan dari Bambu di Borobudur

Wisata, Tokoh - Borobudur cukup terkenal dengan kehebatan dan keindahan arsitektur dalam monumenya. Tapi asal anda tahu, banyak hala yang ada di Borobudur yang bisa kita kaji selain tentang Candi, yakni kebudayaan, kesenian, desa dan lain-lain.

  Pernah dengar seorang seniman muda di Borobudur yang bernama Aksobya ? sebutlah dia seorang musisi aliran Slow Rock dari Magelang yang religius.

  Pria asal Borobudur, Magelang ini ternyata cukup tertarik dengan sebuah bambu. Dan pada akhirnya dia menjadi seorang yang bergelut di dunia kerajinan bambu.

  Beberapa contoh hasil karyanya, seperti Miniatur pesawat dari bambu, Kotak Box dari bambu, Kotak korek dari Bambu dan semuanya serba bambu.

  Asal tahu aja ya, ini adalah salah satu wujud partisipasinya terhadap karya dan Seni yang bisa menjadi Masterpice mahal jika dijual di Borobudur. Maka tak heran ya, kalau hasil karya-karyanya bernilai tinggi. Yuk, intip kegiatan di Ngaran, Borobudur, Magelang.



posted by : Admin

Perlunya Bawa Kamera Sewaktu Berlibur di Tempat Wisata

Pernah ngebayangin gak sewaktu kamu dikasih kesempatan berlibur di suatu tempat yang keren, terus disana kamu cuman bawa uang saku dan bekal jajan yang cukup, tapi kamu gak bawa kamera.

  Nah, di suatu kesempatan dan pengalaman, cak Kadek, jalan-jalan alias plesir keliling Semarang. Seketika itu dia merasa enjoy aja, karena dia hanya main ke rumah bibinya.

  Hari kedua, cak Kadek berniat mengajak kawanya ke Daerah Bandungan, disana nih, dia dapet kesempatan buat lihat panorama yang mengaggumkan dan pesona Rawa Pening dari atas Bukit Ungaran, keran banget kan.

  Tapi, ada yang membuat dia kecewa kawan, kalo cak kadek itu lupa bawa kamera. So, momen-momen keren di sepanjang jalan dan tempat wisata tak terabadikan.

  Nah, sekilas dari cerita diatas, kita bisa ambil manfaatnya kalau jalan-jalan ke tempat wisata itu penting banget bawa kamera.


Contributed by : Cak Kadek
kirim artikelmu di : lensapelancong@gmail.com

Penemuan Candi Borobudur



Penemuan Candi Borobudur

Keberadaan Candi Borobudur dapat terungkap berkat Sir Thomas Stamford Raffles, Gubernur Jenderal Inggris ketika ia mengadakan kegiatan di
Semarang dan mendengar informasi dari masyarakat bahwa di daerah Kedu ditemukan sususnan batu bergambar yang ditumbuhi pepohonan dan semak belukar. Kemudian Raffles mengutus Cornelius ( orang Belanda ) untuk membersihkanya.

  Pekerjaan pembersihan dilanjutkan oleh Residen Kedu bernama Hartman pada tahun 1835.



sumber : Balai Konservasi Borobudur ( Booklet )
Borobudur Tempoe doeloe

Ada Tahu Serasi di Bandungan, Semarang


Tahu Serasi di Bandungan, Semarang

Berkunjung ke Semarang, rasanya pengen berkunjung ke daerah Bandungan. Kenapa ? Bandungan adalah daerah dimana Candi Gedong Songo berada. Selain itu, Umbul Sidomukti juga terletak di sekitar Bandungan.

   Bandungan itu luka-liku jalanya, keren pemandanganya, ramai pasarnya, sejuk hawanya dan banyak pengunjungnya.

  Nah, di sekitar pasar Bandungan atau di Bandungan sendiri, kamu bakalan penasaran dengan tulisan di jalan-jalan  '' Tahu Serasi '' yang ada di sekitar situ. Itulah dia salah satu kuliner Semarang yang populer dan menjadi kuliner khas dari Bandungan.

  Kuliner yang satu ini ( tahu serasi ), rasanya gurih, berwarna putih, dan nikmta disantap dengan saus kecap apalagi dengan hawa dingin Bandungan yang sangat pas.

  Tahu Serasi Bandungan dipelopori oleh Oom Shin. Dia adalah salah satunya produsen dan pemilik pabrik tahu serasi Bandungan ini. Tahu gak kapan pabriknya beliau berdiri ? sejak 1980 kawan, cukup lumayan tua-tua kemudaan kan.


posted by : Admin

Kapan Candi Borobudur Dibangun ?

Kapan Candi Borobudur Dibangun ?
Kapan Candi Borobudur Dibangun ?
 
Berdasarkan interprestasi dari pahatan huruf pada bagian kaki Candi Borobudur yaitu pada relief kamawibhangga, diketahui adanya inskripsi singkat yang dapat memberi petunjuk. Inskripsi tersebut mempunyai gaya huruf yang sama dengan prasasti Karang Tengah yang berangka tahun 824 M dan prsasti Cri Kahulunan 842 M.

  Menurut seorang ahli bernama Casparis, berdasarkan interprestasi Karang Tengah dan prasastu Cri Kahulunan, pendiri Candi Borobudur adalah Samaratungga yang memerintah tahun 782-812 M pada masa dinasti Syailendra.

  Candi Borobudur adalah candi yang dibangun untuk memuliakan agama Buddha Mahayana yang dianut oleh masyarakat pendukungnya pada masa itu. Selain dari bentuk huruf dan bahasa yang digunakan, kedua prasasti tersebut menyebutkan kata-kata yang diperkirakan mengacu pada Candi Borobudur.

  Arsitek yang merancangnya beserta konsep-konsep cara berpikirnya masih belum diketahui secara pasti hingga saat ini.



sumber : Balai Konservasi Borobudur ( Booklet )

Keunikan di Candi Gedongsongo, Bisa lihat Rawa Pening dari Atas


Keunikan di Candi Gedongsongo

Semarang, d'Lensa - Hari ini adalah hari yang cukup mengesankan bagi saya dan kawan saya, cak Imam, dimana kami meluangkan waktu untuk jalan-jalan ke Kota Semarang dan ke Ungaran.

  Di hari kedua, kamis (20/5/2013) saya mencoba untuk berkunjung ke Candi Gedongsongo, Bandungan. 

  Di sepanjang jalan dari Lemah abang (perempatan),  sampai ke arah pasar Bandungan, banyak banget kita jumpai yang namanya penjual bunga dan juga penginapan-penginapan, itu berarti, minat wisatawan dengan Bandungan itu sangat tinggi banget.

  Tidak itu juga, sepanjang jalan ke Bandungan kita merasakan hawa sejuk dari nuansa alam Bandungan dan sekitarnya. Dan yang pasti kamu harus siap dengan lika-likunya jalan khas pegunungan.

  Setiba di gerbang utama masuk, jalan serasa semakin ke atas, kita semakin terhibur dengan pemandangan dari atas dan semakin ke atas kita bisa menyaksikan indahnya pemandangan Rawa Pening yang nampak luas, lebar dan nampak mempesona. bahkan dari atas candi yang ke-5 pun kita bisa menyaksikan fenomena ini. 



posted by : Admin
kontributed by : Imam 
foto : mblusuk.com

Tips Asyik Jalan-jalan

Tips Asyik Jalan-jalan
Tips Asyik Jalan-jalan

Hai kawan d'Lensa, apa kabar semua. Pastinya  ada yang  fit dan ada juga yang sedang capek banget karena habis jalan-jalan atau habis aktivitas. Nah, buat yang mau jalan-jalan lagi atau mau merencanakan plesirr alias melancong, nih kita mau berbagi tips simple yang bkin jalan-jalan kamu asyik :




1. Jalan-jalan paling enak sama kawan yang suka jalan-jalan

2. kalau mau berkunjung ke tempat yang seru dan keren pemandanganya, pastikan jangan lupa bawa
kamera, paling gak hp aja sudah cukup, apalagi yang kamera beneran, udah cukup banget

3. Pakai kendaran roda dua bisa, roda 4 juga bisa, pake' bis juga bisa, asalkan pengendaranya sudah mahir dalam medan ke Tujuan (penting banget)

4. Pastikan kamu udah tahu, informasi lengkpa tentang lokasi yang mau kamu tuju, ''paling enggak baca informasi di Internet atau di media cetak ya ''

5. Liburan bersama Guide itu lebih aman dan kaya akan informasi

6. Bawa bekal yang cukup, dan pastikan '' update informasi terkait cuaca''


Nah, itu dia kawan sekilas tips yang bisa kita share, Moga bermanfaat


mau berbagi tips : Mention @lensapelancong , krim artikel ke lensapelancong@gmail.com
Diberdayakan oleh Blogger.