Latest Updates

Bukittinggi, Kota Budaya di Sumatera Barat

Sumbar, Bukittinggi adalah kota yang terletak di Sumbar dan merupakan kota budayanya Sumatera Barat. Kota perbukitan yang terletak di tengah-tengah Lembah Agam ini merupakan salah satu pusat kunjungan wisata yang paling populer di Sumatera Barat.

  Bukittinggi dikenal sebagai tempat kelahiran banyak cendekiawan terkenal, menteri dan diploma di Indonesia. Salah satunya adalah Mohammad Hatta, Wakil Presiden RI yang pertama. Bukittinggi memiliki udara yang cukup nyaman pada malam hari. Tahu karena apa ? Bukittinggi terletak di ketinggian 900 meter diatas permukaan laut.



Informasi Pariwisata Nusantara Book, Source

0 Response to "Bukittinggi, Kota Budaya di Sumatera Barat "

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.