Yogyakarta, Barangkali kawan-kawan yang pernah jalan-jalan keliling Jogja, kemudian menyempatkan diri buat Nongkrong di sekitar komplek Nol Kilometer Yogyakarta, kamu akan menyaksikan salah satu monumen pahlawan yang bertuliskan '' Monumen Serangan Umum 1 Maret 1949''.
Ya memang, Monumen ini terletak bersebelahan dengan Wisata Sejarah Jogja ( Benteng Vredeburg ) dan berhadapan dengan gedung besar kantor pos Indonesia yang terletak juga di sekitar Nol Kilometer Yogyakarta.
Nah, berdasarkan sumber dan referensi yang ada, Monumen Serangan Umum 1 Maret 1949 ini adalah serangan yang dilaksanakan pada tanggal 1 Maret 1949 terhadap kota Yogyakarta secara besar-besaran yang direncanakan dan dipersiapkan oleh jajaran tertinggi militer di wilayah Divisi III/GM II dengan mengikutsertakan beberapa pucuk pimpinan pemerintah sipil setempat berdasarkan instruksi Panglima Besar Jendral Sudirman. baca selengkapnya di sini .
Posted by : Admin
Copyright, 2013
Ya memang, Monumen ini terletak bersebelahan dengan Wisata Sejarah Jogja ( Benteng Vredeburg ) dan berhadapan dengan gedung besar kantor pos Indonesia yang terletak juga di sekitar Nol Kilometer Yogyakarta.
Nah, berdasarkan sumber dan referensi yang ada, Monumen Serangan Umum 1 Maret 1949 ini adalah serangan yang dilaksanakan pada tanggal 1 Maret 1949 terhadap kota Yogyakarta secara besar-besaran yang direncanakan dan dipersiapkan oleh jajaran tertinggi militer di wilayah Divisi III/GM II dengan mengikutsertakan beberapa pucuk pimpinan pemerintah sipil setempat berdasarkan instruksi Panglima Besar Jendral Sudirman. baca selengkapnya di sini .
Posted by : Admin
Copyright, 2013
0 Response to "Monumen Serangan Umum 1 Maret 1949, Ada di Nol Kilometer Yogyakarta"
Posting Komentar