Sumut - Teluk Lagundri yang merupakan kawasan wisata yang berada di sebuah teluk berbentuk tapal kuda ini merupakan obyek wisata terpenting di Pulau Nias. Lusinan penginapan tersedia di tempat ini. Kegiatan selancar dilakukan di Pantai Sorake yang berada di mulut Teluk Lagundri, untuk berenang dapat dilakukan di Pantai Lagundri dengan airnya yang tenang.
Berselancar, berenang, berjalan-jalan disekitar pantai dan berjemur adalah kegiatan yang banyak dilakukan oleh wisatawan asing di tempat ini.
Informasi Pariwisata Nusantara Book, Source
Berselancar, berenang, berjalan-jalan disekitar pantai dan berjemur adalah kegiatan yang banyak dilakukan oleh wisatawan asing di tempat ini.
Informasi Pariwisata Nusantara Book, Source
0 Response to "Teluk Lagundri, Obyek Wisata Terpenting di Pulau Nias"
Posting Komentar