Latest Updates

berkunjung ke Pantai penyu tanjung benua, liat Rajawali dan wisata reptil di Bali



Bali - Jalan-jalan ke Bali, kemudian sambil mengatakan '' hore aku di pulau dewata '', . Pulau
dewata ini memang sangat terkenal di Mancanegara dengan beberapa obyek wisata dan budayanya yang sangat khas. Kata mas heri '' ketika kamu berkunjung ke Bali, kamu akan merasakan hawa yang damai dan beda'', tutur beliau.

  Di sebuah perkampungan di Bali, tepatnya di pantai penyu, tanjung Benua. Di sana adalah sebuah perkampungan dimana kamu bisa melihat hewan-hewan seperti, ular, penyu dan hewan-hewan lain.

   Nah, di perkampungan ini, kamu juga bisa melihat dan meyaksikan keindahan burung langka, yakni burung rajawali, apalagi kamu berkunjung bersama kawan-kawan sekolah kamu. Itu akan semakin nambah asyik, dan membuat liburan kamu di Bali semakin Berwarna.

0 Response to " berkunjung ke Pantai penyu tanjung benua, liat Rajawali dan wisata reptil di Bali"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.